Pengertian Regestry Editor(REGEDIT), 5 Contoh Regedit

REGISTRY EDITOR
(REGEDIT)
Regedit adalah database hirarki yang digunakan untuk mengatur informasi yang dibutuhkan oleh Sistem  Windows..regedit menampilkan Registry ke dalamformat yang hampir mirip dengan Windows Explorer yang sering anda gunakan. Di dalam regedit tersebut anda dapat mengedit informasi untuk sistem semau anda..tetapi tidak bisa sembarangan. Dan harus mengetahui apa fungsi dari setiap informasi yang ada pada regedit.
Sebelum melakukan registry sebaiknya backup data registry terlebih dahulu.Berikut macam-macam contoh Settingan Regedit :


1. Mengubah Tombol Kiri Menjadi Tombol Kanan Pada Mouse 
  
     HKEY_CURRENT_USER/ControlPanel/Mouse
Klik  ganda pada SwapMouseButtons dan beri angka 1 pada ValueData.

2.Mengganti Nama Recycle Bin
     
     HKEY_CLASSES_ROOT/CLSID/{645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}
Klik ganda pada option (Default value) dan beri nama baru sesuai yang diinginkan pada ValueData.

3. Menyembunyikan Recycle Bin

    HKEY_LOCAL_MACHINE/Software/Microsoft/Windows/CurrentVersion/Explorer/     Desktop/NameSpace 
Hapus s ubkey {645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}, kemudian Restart komputer untuk melihat hasilnya.
Untuk memunculkannya kembali, buat kembali kombinasi angka {645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}. 
 4. Menyembunyikan Menu Turn Off Computer
     HKEY_CURRENT_USER/Software/Microsoft/Windows/CurrentVersion/Policies/ Explorer
Klik menu Edit > New > DWORD Value dan beri nama NoClose.
Klik ganda NoClose dan beri angka 1 pada Value Data.
 5. Menyembunyikan Control Panel Dari Start Menu
     HKEY_CURRENT_USER/Software/Microsoft/Windows/CurrentVersion/Explorer/ Advanced
Cari value bernama Start_ShowControlPanel dan klik ganda pada bagian tersebut.
Masukkan angka 0 pada Value Data.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Download FFMPEG

ok gays kali ini saya akan share apliakasi FFMPEG nah langsung saja ke penjelasannya.  FFmpeg adalah program komputer yang dapat merekam,...